TANGERANG, INEWS45.COM | Masih suasana HUT ormas PP ke-63 tahun,pemuda pancasila PAC cisoka kab.Tangerang Banten, memperingati HUT PP yang ke-63 tahun, acara tersebut digelar dilapangan bola junjing kec cisoka. Senin (31/10/22).
Dihadiri ratusan anggota pemuda pancasila serta perwakilan dari anggota PP dari luar daerah seperti jayanti, tigaraksa,cikupa, bogor, priuk tangerang kota. suasana semakin meriah dengan hiburan dangdut orgen tungggal.
Pada kesempatan itu hadir juga ketua PP mpc (majlis pimpinan cabang) kab tangerang, H.zulkarnaen, SE. serta memberikan motivasi dan pesan moral dihadapan anggota pemuda pancasila.
H.zulkarnaen., SE., dalam kata sambutannya mengatakan, "pemuda pancasila di usia yang ke-63 tahun ini, cukup mengalami suatu tantangan dan cobaan, diawali tahun 59 tepatnya pada tgl 28 oktober, berdirinya ormas pemuda pancasila di perakasai oleh jendral abdulharis nasution dan jendral gatot subroto beserta temen temen nya. "jelasnya.
Maksud berdirinya ormas pemuda pancasila waktu itu gerakan pemuda pemuda, petani rakyat indonesi, yang dibekingi dan dilatarbelakangi oleh PKI, mulai menyusup kesegala sektor, untuk itu para jendral terpanggil untuk membuat suatu tandingan gerakan masyarakat dan untuk masyarakat, gerakan PKI yang bersebaran dimana mana.
Pada saat itu para jendral merekrut anak muda yang punya nyali dan keberanian untuk, mempertahankan PANCASILA sebagai idiologi kita dan NKRI sebagai harga mati, itu dasarnya.
jadi kalau seandainya anda sebagai kader anggota pemuda pancasila tidak sesuai dengan marwah maksud dan tujuan perjuangan tempo dulu maka anda silahkan keluar dari ormas pemuda pancasila, jadi ormas pemuda pancasila ini orang bebas, orang yang tidak terikat dengan hal hal lain. "tambahnya.
IBENG/ketua PP PAC cisoka dalam sambutannya mengucapkan, "terimakasih atas kehadiran rekan rekan pemuda pancasila dan mari kita tingkatkan lagi solidaritas rekan rekan pemuda pancasila kab tangerang. "pungkasnya.
Acara HUT PP ke-63 tahun yang diselenggarakan anggota PP PAC cisoka berlangsung sukses dan kondusif, pada kesempatan itu ada acara sesi tiup lilin ulang tahun PP dan ketua PP MPC H.zulkarnaen, SE. diberikan kesempatan meniup lilin dan memotong kue ulang tahun PP oleh ketua PP PAC cisoka. kemudian acara ditutup dengan berdoa bersama.
(*/Romli)