KAB. SERANG, iNews45.com || Kecamatan Bandung menggelar Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke-80 di Lapangan SMA Negeri 1 Bandung . Upacara ini diikuti oleh seluruh ASN dan TNI Polri Se-Kecamatan Bandung serta undangan lainnya. Camat Bandung .Fakih SH.MM Bertindak selaku Inspektur upacara. minggu.17/8/2025
Tampak hadir juga anggota DPRD kab Serang dari partai Gerinda .Dian Damayati SE. Kapolsek Bandung Pamararayan .Danramil Bandung Pamarayan.para tokoh masyarakat kec Bandung .para Kepala Desa dan Pjs kepala Desa kec Bandung .beserta Stap Desa.kepala Puskesmas.Bandung beserta staf, Pegawai Kecamatan, Ketua PGRI beserta anggota se-Kecamatan Bandung . KNPI, Karang Taruna, ΚΟΝΙ, dan berbagai ormas di kec Bandung .serta TP PKK Kecamatan dan Desa beserta pengurus se-Kecamatan Bandung Kepala Sekolah SD/MI, SLTP, SLTA, dan Ketua Kwarran beserta Wali murid Paskibra dan pasukan Karnaval dari perwakilan seluruh Desa se-Kecamatan Bandung
Tema yang di usung pada peringatan HUT RI ke 80 tahun 2025 ini adalah .bersatu berdaulat Rakyat sejahtera Indonesia maju .Upacara peringatan HUT ke 80 kemerdekaan RI ini.diawali dengan pembacaan Naskah Proklamasi oleh Bakir SH MM .Ka.TU SMA Negeri 1 Bandung.dilanjutkan penyerahan Bendera Merah Putih .oleh Camat Bandung .selaku Inspektur Upacara kepada petugas pembawa baki Paskibraka dan setelah itu dilanjutkan dengan pengibaran Bendera Merah Putih.
Camat Bandung Fakih SH MM .selaku Inspektur Upacara HUT RI ke 80 .
Dalam sambutanya.hari ini kita dapat berkumpul bersama memperingati .Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke 80 dengan penuh semangat dan kebersamaan tema peringatan tahun adalah Bersatu Berdaulat .Rakyat Sejahtera ...Tema ini mengingatkan kita semua bahwa kemerdekaan yang telah diperjuangkan dengan darah dan air mata para pahlawan .hanya akan bermakna jika kita mampu menjaga persatuan .memperkuat kedaulatan bangsa .serta mewujudkan kesejahterasn masyarakat sebagai bagian dari bangsa Indonesia.mari kita jadikan mementum ini untuk semakin .mempererat gotong royong .meningkatkan kepedulian serta bersama sama membangun daerah kita menuju kehidupan yang lebih baik. ( MMZ)

